Ada layanan gratis lagi yang akan menguntungkan buat kita para Blogger mania, yaitu Linkwithin. Layanan ini terletak dibagian bawah postingan kita, yang bertujuan meng-capture link postingan lain di Blog kita. Link akan ber-rotasi selama kita me-refresh halaman Blog kita.
- Masuk ke Linkwithin
- Isi form yang telah di sediakan.
- Klik Get Widget setelah mengisi form-nya.
- Klik Instal Widget. Secara otomatis widget akan terpasang di Blog anda.
- Lihat hasilnya, Selamat mencoba . . . .
8 komentar:
thanks mas infonya.... ni dah tak coba tutorialnya mas... thanks yo...
@ chord gitar : sama2 mas . . . :D
wah info baru nih . . . boleh juga . . .
berkunjung lagi ke rumah teman, makin mantep aja nich blognya.
murid siap berguru master :D
ada yang lebih bagus sekarang gan, namanya Nrelate katanya sih lebih relevan buat SEO
terima kasih buat infonya, saya emang lagi pengen coba menggunakan linkwithin
.
Sip gan..
.
.
Ok bro..
.
Posting Komentar